Resep Sop Buah 2010 | Cara Membuat Sop Buah

Bulan Ramadhan penuh dengan hikmah dan rahmad Allah SWT dan bulan penuh hikmah ini akan terasa lebih nikmat saat kita berbuka dengan menu makanan dan minuman yang lebih nikmat dan lengkap, juga kebersamaan dengan keluarga tercinta, untuk itu Media Kita Semua memberikan Resep Sop Buah 2010 | Cara Membuat Sop Buah 2010 | Cara Membuat Sop Buah dan pastinya anda akan dapat merasakan segarnya dan nikmatnya Sop Buah yang kaya akan Serat dan Vitamin dan pastinya akan membuat anda lebih bersemangat untuk berpuasa. Demikian Resep Sop Buah 2010 dan cara membuatnya :

  • Pilih Buah-buahan segar seperti : Semangka, melon, nanas, mangga, alpukat, sawo, buah pir, kelengkeng, strawberry, apel, kelapa muda dll sesuai selera anda
  • Cuci dan iris buah-buahan tadi menurut selera anda.
  • Siapkan bahan lainnya seperti : Susu Kental manis, air kelapa muda, sirop rasa nangka / Sirup Marjan Merah tergantung mana yg anda suka.
  • Campurkan Air Kelapa Muda dan sirup sesuai porsi dan selera anda, lalu masukkan buah segar yg telah anda persiapkan. tambahkan susu kental manis secukupnya. Stelah tercampur, tambahkan es batu atau anda bisa menyerut es nya dahulu. Terakhir tuangkan lagi susu diatasnya.



Nah anda akan mendapatkan kenikmatannya dan juga kesegaran yang luar biasa dari buah-buah yang sangat segar dan sangat nikmat untuk anda nikmati saat berbuka puasa dan juga saat-saat santai anda.

Anda juga dapat menikamti Berita terbaru yang lainnya di Media Kita Semua, dan ada Tips Menjalankan Puasa Ramadhan Penuh Berkah.







Jika anda akan mendownload maka anda akan memasuki Adf.ly setelah anda mengklik link yang anda inginkan dan anda akan menemui tulisan Skip Add dan langsung anda klik saja tulisan tersebut dan anda akan mendapatkan Link yang anda inginkan.

0 comments: